Menurut saya kritikan adalah sebuah masukan yang mesti diperbaiki atau rubah untuk diri saya sendiri, dengan dikritik saya bisa mengetahui kekurangan apa yang ada pada diri saya yang mesti saya perbaiki atau rubah.
Biasanya saya menerima kritikan tersebut kalau menurut saya bisa merubah diri saya dan saya akan berfikir dua kali bila kritikan tersebut tidak masuk akal atau negatif.
Manusia pasti ada kekurangan, maka dari itu saya bersyukur apa yang sudah diberikan oleh Tuhan dan harus menutupi kekurangan kita dengan kelebihan yang kita punya tanpa merubah yang sudah diberikan oleh Tuhan.
Ini bisa menjadi motivasi saya untuk berubah dari sebelumnya dan ada kata mutiara yang berbunyi "Hari Ini Harus Lebih Baik Dari Hari Kemarin".
0 Comments:
Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda